Bisnis

Mengenal Apa Itu Diskriminasi Harga, Faktor hingga Strateginya

Diskriminasi harga merupakan strategi penetapan harga di mana perusahaan menetapkan harga berbeda untuk produk atau layanan yang sama berdasarkan karakteristik konsumen atau kondisi pasar tertentu. Fenomena ini sering kali terjadi dalam berbagai industri dan dapat mempengaruhi konsumen secara signifikan.  Dalam artikel ini, kita akan mengeksplorasi apa itu diskriminasi harga, faktornya, dan strateginya. Dengan memahami konsep […]

Read More
Bisnis

Brand Recall: Pengertian, Keuntungan, Faktor hingga Strategi

Banyak perusahaan merasa kesulitan mempertahankan ingatan konsumen terhadap merek mereka di tengah persaingan yang ketat. Ketidakmampuan dalam meningkatkan brand recall dapat mengakibatkan penurunan penjualan dan hilangnya loyalitas pelanggan. Artikel ini akan menguraikan pentingnya brand recall dan menawarkan strategi brand efektif untuk memastikan merek Anda tetap melekat di benak konsumen, sehingga mendukung pertumbuhan dan keberhasilan bisnis […]

Read More
Bisnis

Pentingnya Private Label, Ketahui Pengertian dan Contoh Penerapannya!

Apakah Anda mengalami kesulitan bersaing dengan merek-merek besar di pasar? Meningkatnya persaingan membuat banyak pengusaha merasa terdesak dan terancam. Private label bisa menjadi solusi untuk Anda. Dengan mengembangkan produk private label, Anda dapat menawarkan kualitas yang setara dengan merek besar, tetapi dengan biaya yang lebih rendah dan kontrol penuh atas branding. Apa yang Dimaksud dengan […]

Read More
Bisnis

Ketahui Bisnis Autopilot dan Contohnya, Buat Anda Auto Cuan!

Semakin banyak pengusaha mencari cara untuk menjalankan bisnis autopilot, mengoptimalkan waktu mereka tanpa mengorbankan hasil. Namun, banyak yang masih bingung tentang bagaimana tepatnya mengimplementasikan strategi ini dalam praktik sehari-hari. Bagaimana sebenarnya bisnis autopilot dapat mengubah cara kita beroperasi dan menghasilkan keuntungan yang konsisten? Jawabannya terletak pada integrasi sistem otomatisasi yang cerdas dan strategi manajemen yang […]

Read More
Bisnis

Mengapa Triple Bottom Line Penting untuk Bisnis Berkelanjutan?

Triple Bottom Line menjadi salah satu hal yang penting untuk diperhatikan oleh perusahan. Pasalnya, hal ini dapat membantu untuk kemajuan dan perkembangan perusahaan. Hal ini karena TBL seringkali dijadikan acuan oleh perusahan dalam menjalankan usaha.   Pengertian Triple Bottom Line Triple Bottom Line adalah kerangka kerja yang berkelanjutan dan berfokus ada tiga P. Dimana tiga P […]

Read More
Bisnis Digital Marketing Marketing

Cara Mempertahankan Pelanggan di Tengah Persaingan Bisnis yang Ketat

Cara mempertahankan pelanggan merupakan upaya untuk menjaga keberlangsungan usaha yang dilakukan dengan cara melihat kebutuhan dan membuat pelanggan loyal. Sehingga mereka akan tetap menggunakan produk yang Anda jual, meskipun banyak kompetitor yang menawarkan produk yang sama. Cara Mempertahankan Pelanggan dalam Bisnis Setiap pengusaha atau perusahaan memiliki caranya tersendiri dalam mengembakan usahanya. Salah satu metode yang […]

Read More
Bisnis

Piutang Dagang: Pengertian, Manfaat, dan Perbedaannya dengan Piutang Usaha

Dalam menjalankan bisnis atau usaha, tentu Anda akan menemukan istilah piutang dagang dan hal ini sangatlah penting untuk dipahami dengan baik. Secara umum, piutang dagang merupakan uang atau nominal yang harus dibayarkan ke pihak perusahaan terkait pengiriman barang atau layanan jasa yang dilakukan. Biasanya, piutang dagang diperoleh dari hasil transaksi yang terjadi secara kredit sehingga […]

Read More
Bisnis

7 Ciri-Ciri Penipuan Bea Cukai dan Cara Menghindarinya

Ciri-ciri penipuan bea cukai merupakan hal yang sangat perlu untuk diketahui karena permasalahan ini masih kerap terjadi di kalangan masyarakat Indonesia. Pada dasarnya, bea cukai merupakan sektor pemerintahan yang memiliki tugas untuk melakukan pungutan terhadap berbagai barang yang sudah diatur dalam undang-undang. Dengan adanya aturan mengenai pajak barang mewah, ternyata ada pihak yang melakukan modus […]

Read More
Bisnis

10 Prinsip Etika Bisnis, Pengusaha Wajib Tau ini!

Bagi Anda yang memutuskan untuk menjadi seorang pengusaha tentu harus mempelajari dan memahami mengenai prinsip etika bisnis. Jika Anda memperhatikan etika dalam proses berbisnis dengan baik tentu Anda akan terhindar dari persaingan bisnis yang tidak sehat. Dengan adanya etika bisnis, maka seseorang memiliki batasan-batasan dalam proses menjalankan bisnis sehingga tidak bisa menghalalkan segala cara. Prinsip […]

Read More
Bisnis Digital Marketing

Apa Itu E Marketing? Manfaat dan Jenis E-Marketing yang Wajib Diketahui

Jika Anda mempelajari mengenai pemasaran dan bisnis online, tentu tidak asing lagi dengan istilah e marketing yang digunakan oleh para pelaku usaha. Berbeda halnya dengan pemasaran konvensional, strategi pemasaran online ini sangat berkembang dan efektif diterapan di era teknologi informasi. Dengan menggunakan konsep e marketing, maka para pengusaha atau pebisnis bisa lebih mudah membangun awareness […]

Read More