Bisnis

Mau Bisnis Berkembang? Begini Cara Mencari Investor yang Tepat!

gambar ilustrasi investasi yang bertumbuh

Jika ingin bisnis berkembang lebih besar, Anda perlu tahu cara mencari investor untuk kerjasama. Untuk mencapai target bisnis yang lebih besar, ada banyak faktor yang diperlukan salah satunya adalah modal usaha. Akan tetapi untuk mendapatkan modal usaha yang besar tersebut pastinya tidak mudah jika dilakukan sendiri sehingga butuh kerjasama dengan investor.

Tidak bisa dipungkiri jika membangun sebuah bisnis, seperti bisnis startup, membutuhkan usaha yang tidak mudah. Salah satu contohnya adalah usaha untuk mencari investor yang akan membantu pembiayaan sehingga bisnis bisa berkembang dengan pesat.

Akan tetapi untuk bisa mendapatkan investor yang mampu bekerja sama mengembangkan bisnis pastinya tidak mudah. Maka dari itu, Anda harus tahu cara mendapatkan investor untuk bisnis startup dengan mudah. Namun sebelum itu, ketahui dulu perbedaan dua jenis pembiayaan dalam bisnis seperti di bawah ini.

Jenis Pembiayaan Bisnis

Saat mencari investor untuk kerjasama, Anda pasti tidak akan jauh dengan istilah venture capital dan angel investor. Venture capital merupakan jenis pembiayaan yang disiapkan oleh investor bagi perusahaan startup yang tengah tumbuh dan memiliki potensi besar untuk berkembang.

Pembiayaan venture capital ini berasal dari investor besar, bank investasi atau lembaga keuangan lainnya yang mampu memberikan pendanaan dalam jumlah besar. Biasanya venture capital ini menjadi bagian penting dalam pengembangan perusahaan kecil.

Sedangkan angel investor merupakan orang kaya yang memberikan dukungan keuangan atau modal untuk perusahaan startup atau perusahaan yang sudah berjalan. Angel investor biasa berasal dari siapa saja termasuk keluarga terdekat atau sesama pengusaha. Pembiayaan jenis ini cocok untuk cara investor bagi hasil.

Baca juga: Hindari Buntung, Begini Cara Mengelola Keuangan Usaha!

Cara Mencari Investor Untuk Bisnis

Untuk mendapatkan investor yang mampu bekerjasama dalam pembiayaan bisnis, ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan. Berikut ini langkah-langkah mencari investor untuk bisnis yang bisa Anda coba.

1. Membuat List Calon Investor

Langkah pertama jika ingin mencari investor startup adalah buat list calon investor terlebih dahulu. Pilih beberapa investor yang memiliki potensi tinggi untuk memberikan pembiayaan bagi perusahaan.

2. Ajukan Proposal Kepada Investor

Setelah mendapatkan target investor yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan, langkah selanjutnya adalah ajukan proposal. Untuk membuat investor bersedia melakukan pendanaan terhadap perusahaan, buatlah proposal yang menarik serta lengkap mulai dari visi misi perusahaan, kas, rencana usaha mendatang dan lain sebagainya.

3. Presentasi yang Menarik

Selain mengajukan rencana bisnis dalam bentuk proposal, saat mencari investor usaha kuliner Anda juga harus melakukan presentasi dengan menarik Buat presentasi rencana bisnis yang menarik dengan media yang mendukung sehingga bisa menarik minat investor untuk melakukan pembiayaan bisnis Anda.

Dalam tahap presentasi ini, Anda juga bisa menjelaskan strategi yang akan digunakan untuk mengembangkan bisnis di masa depan sebagai cara menarik investor asing. Dengan strategi bisnis yang matang bisa membuat investor lebih yakin untuk melakukan pendanaan terhadap bisnis tersebut.

4. Ikut Pameran dan Kompetisi

Cara lain yang juga bisa Anda lakukan untuk mendapatkan investor adalah dengan ikut pameran atau mengikuti kompetisi yang berhubungan dengan bidang bisnis. Biasanya dalam pameran atau kompetisi seperti ini ada banyak investor yang siap untuk melakukan  pembiayaan jika menemukan bisnis yang memiliki potensi bagus di masa depan.

5. Buat Laporan Keuangan yang Lengkap

Salah satu faktor penting dalam usaha mendapatkan dana dari investor adalah Anda harus memiliki laporan keuangan yang bagus. Sebelum melakukan investasi, biasanya investor akan memeriksa laporan keuangan perusahaan terlebih dahulu untuk mengetahui apakah keuangan perusahaan dalam kondisi sehat atau tidak.

Oleh karena itu, buatlah susunan laporan keuangan perusahan yang jelas dan lengkap. Laporan keuangan ini bisa menjadi bahan pertimbangan bagi investor untuk melakukan kerjasama dengan perusahaan Anda atau tidak.

Baca juga: Mengenal Apa Itu Laba dan Cara Menghitungnya

Membangun bisnis dari nol memang tidak mudah dan membutuhkan kerja keras termasuk modal yang tidak sedikit. Dengan mengetahui cara cara mencari investor yang tepat, bisa membantu Anda untuk mengembangkan bisnis menjadi lebih besar.

investasi dengan modal kecil

148 Comments

  • Ariyanto 12 November 2022

    Usaha yg sy jalankan dibidang kuliner, yaitu kebab, burger, sosis & kopi kekinian yg sdh berjalan 7thn, sy butuh dana utk mengembangkan usaha agar lebih berkembang. Visi usaha sy adalah pelayanan & rasa yg utama, misi usaha sy menciptakan resto kebab & kopi yg kekinian. Saya membutuhkan dana 200jt utk mengembangkan usaha saya, pembagian hasil 10% dr omzet kotor perbulan. Demikian atas perhatiannya sy ucapkan terima kasih
    Bakoelkebab@gmail.com
    IG bakoel_kebab

  • Hendra 12 November 2022

    Saya butuh investor yg mau membantu usaha rental mobil/atau sewa mobil ,,siapa tau ada investor yg mau kembangkan usaha rental mobi saya

  • Dedi Ruhyat 9 November 2022

    Salam sejahtera untuk semuanya.
    Usaha saya bergerak di bidang house clening..seperti cuci sofa .cuci springbed.general cleaning rumah .kantor dll…dan sekarang ingin mengembangkan busines saya menjadi perusahaan Facility Service ..dan produksi peralatan kebersihan rumah tangga…..barangkali ada investor atau pun mentor yang bersedia untuk membantu …

  • Rais 8 November 2022

    Kami butuh investor besar, yang siap bekerja sama dengan kami, kami bergerak di bidang pertambangan nikel

    • Robin 31 Januari 2023

      Bila anda ada kontrak dan pmbyrn SKBDN / LC dr Buyer silahkan hub ke 081316164643 Robin

  • Legowo 6 November 2022

    Saya owner Ayam goreng Laos bu legowo jogja, sedang cari partner/investor yg serious.
    Brand bsnis udah jalan Silakan bisa cek di google.
    Tq

  • Imam syafi'i 2 November 2022

    Saya seorang pendidik SDH 25 th bergelut di dunia pendidikan dan pernah jd kpl sekolah…ingin mencari investor mendirikan sekolah alam SD, yg berbasis alam, agama dan kompetensi tekhnologi. Sekolah tanpa bayar SPP tp bisa menghasilkan SPP sbulan setara Bayat SPP 6 bln dg amal usaha yg melibatkan masyarakat sekitar. Adakah yg bisa memfasilitasi saya utk mempertemukan investor.? Terimakasih

  • Arif Kurniawan 30 Oktober 2022

    Assalamualaikum wr.wb
    Saya Arif Kurniawan mencari investor untuk usahan di tanaman hias aglonema saya sudah berjalan 1 tahun Karen terkendala tempat yang sangat kecil dan modal untuk membeli pohon jenis jenis lain saya tidak hanya menjual tanamanya saja dan saya juga memperbanyak pohon tersebut
    Barang kali investor investor mau berkerja sama bisa hubungkan ke email ariefk798@gamil.com

    Terima kasih

  • Miki 29 Oktober 2022

    selamat siang para investor. saya baru merintis bisnis di usaha alat kesehatan, sementara saya baru menyasar rumah sakit swasta tapi karena saya terkendala modal sementara saya kewalahan untuk melayani pembelian. untuk sementara omset saya rata2 di angka 30 juta dengan rata2 profit 10%. barangkali ada investor disini yang berminat untuk usaha alkes? tujuan pengembangan bisnis berikut untuk RS pemerintah. semoga ada investor disini yang mau bekerja sama. terimakasih 085203223344

  • Suriana 26 Oktober 2022

    Saya sudah menjalankan bisnis jualan boba tapi karna kendala di masa pandemik akhirnya saya tutup krn sudah termakan modal siapa tahu ada yang mau menanamkan modalnya saya pengen jualan ayam penyet hanya kendala saya modal saya tidak ada.bagi investor ada yang minat bisa email saya di surianaoktavia@gmail.com

  • Yusuf Gunawan 26 Oktober 2022

    Yth, Para Investor
    Saya adalah founder dari TRISULAPEST yg berlegalitas PT. Trisula Berkah Mandiri, berdiri sejak awal 2020 berlokasi di Depok – Jawa Barat. Disini kami sedang membutuhkan partner bisnis atau investor dalam jasa Pengendalian Hama (Pest Control & Termite), adapun bisnis ini sedang ingin berkembang tumbuh besar dengan omzet perbulan 30-50jt. Bisnis sdh berjalan dan butuh pengembangan dengan suntikan dana segar utk penambahan biaya operasional.

    Profile perusahaan: www(.)trisulapest(.)com

    Jika berminat bisa konfirm ke email : trisula.pest@gmail.com

    Thanks & salam

  • Agus 24 Oktober 2022

    Halo, saya Agus dari Poso – Sulteng… Saya sedang menjalankan bisnis percetakan untuk brosur, undangan, sticker/label produk, kalender, foto keluarga, prewedding, pernikahan, dll… Saya terkendala dengan modal untuk membeli alat print laser yang tergolong sangat mahal. Sementara di wilayah saya belum ada yang membuka usaha seperti ini.. (kalau pun ada cetaknya pasti ke luar wilayah). Sampai dengan saat ini, saya order via online shop (ke luar pulau) untuk jasa percetakan dengan kualitas yang baik, ini membuat pelanggan/kostumer saya kurang puas dengan pelayanan karena lamanya proses pengerjaan orderan (7 hari pre-order + 5-8 hari pengiriman). Peluang usaha dibidang ini cukup menguntungkan karena di daerah saya masih sangat kurang yang memiliki basic desain dan teknologi dalam industri kreatif. Sementara peminatnya sangat banyak. Jika ada yang berminat untuk bergabung atau berinvestasi silahkan hubungi saya lewat email : marozzo.creative@gmail.com. Terima Kasih…….

    Alamat Saya: Jl. Trans Sulawesi – Desa Maliwuko, Kecamatan Lage, Kabupaten Poso – SULTENG 94661

  • Rahma 23 Oktober 2022

    Saya punya usaha dan distributor pakan dan perlengkapan buat ikan hias dll saya perlu infestor buat tambahan kuota untuk pembiayaan min 100 jt.

  • Edo 20 Oktober 2022

    Saya menjalankan bisnis jual beli hp second khususnya iphone… cuma sekarang terkendala di modal jadi hanya berjualan dengan unit terbatas… barangkali ada bos bos yg mau menanam modal atau bekerja sama dengan saya bisa kita bicarakan.
    089530950752

  • Warjo Anda 18 Oktober 2022

    Saya Membutuhkan Investor Untuk Pengembangan Bisnis Homestay Sudah sekitar 10 Tahun Bisnis ini di Jalankan dengan 7 kamar yang tersedia dan Alhamdulillah sampai dengan saat ini tetap full terisi. Untuk itu saya sangat membutuhkan Investor yang tertarik untuk berbisnis Homestay atau Hotel. Lokasi Strategis di Tepian Pantai Terletak di Jl. Samratulangi No. 263 Kelurahan Bungin, Kecamatan Luwuk, Kabupaten Banggai, Provinsi Sulawesi Tengah.

    Bisa di search di Google dengan Nama Amy Homestay

    Jika berminat bisa Hubungi Nomor WA 085824156825

  • Firman 15 Oktober 2022

    Saya telah menjalankan bisnis Jual Beli Perhiasan eMas selama 17 tahun. Awalnya aman-aman saja dalam urusan Jual dan Beli nya. namun karna pandemi corona membuat urusan pemasaran tidak stabil. Dimana lebih banyak pelanggan yg menjual simpanan emas nya dari pada membeli. Sehingga membuat Saya harus menjual aset secara rugi untuk memenuhi kebutuhan uang tunai yg bertujuan untuk mempertahankan kepercayaan pelanggan. Kemudian untuk saat ini dimana kondisi perekonomian indonesia yg mulai membaik sehingga meningkatnya jumlah permintaan pada pasar, namun karna kekurangan modal membuat persediaan model-model perhiasan kurang lengkap. Barangkali ada yg minat menjadi investor bisa hubungi Email : firmansyarif88@gmail.com

  • Ayu 11 Oktober 2022

    karena terkendala modal, bisnis saya jadi tidak berkembang. padahal penduduk disini mayoritas suka berkuliner, apalagi harga terjangkau dan tempat yang nyaman. barangkali ada para bos yang tertarik di dunia kuliner untuk mengembangkan bisnis ini.

    • Rahma 23 Oktober 2022

      Saya punya usaha dan distributor pakan dan perlengkapan buat ikan hias dll saya perlu infestor buat tambahan kuota untuk pembiayaan min 100 jt.

  • Hilman 11 Oktober 2022

    Membutuhkan Inverstor untuk di dunia jasa pernikahan
    sangat membutuhkan modal untuk mengembangkan bisnis di bidang jasa pernikahan .
    industri pernikahan yang saat ini semakin ramai dan berkembang.
    untuk para investor atau bos bisa bantu saya untuk mengembangkan bisnis ini terimakasih

  • Nova 10 Oktober 2022

    Membutuhkan Investor…

    Monggo berinvestasi di tempat kami……

    Silahkan bagi perorangan/kelompok yang tidak punya kandang tetapi ingin punya peliharaan sapi monggo….
    Atau pengusaha/RPH yang ingin menambah stoknya mari silahkan….

    Bergabung dengan kami usaha fattening/pengemukan sapi…
    -dengan pembagian margin keuntungan/income bagi investor 10% per tahun dari dana yg di berikan oleh investor..
    Fasilitas dan sarana pemeliharaan lengkap serta SDM yang kompeten…

    Kapasitas kandang 20 ekor (terisi beberapa ekor)…
    Prasarana lengkap: listrik, cctv, air, gudang, mesin cacah, mesin pengaduk pakan, penjepit sapi, timbangan sapi, dll….

    Pembagian keuntungan yg adil dan terukur…

    Lokasi kandang:jl semanggi
    Kel:bumi ayu
    Kec kedung kandang
    Malang kota

    Untuk info lebih detail dan yg berminat berinvestasi silahkan menghubungi wa 081337036658 owner dari Maringka Farm

    • Nurhadi Tampubolon 13 Oktober 2022

      Bisnis yang kurintis sudah 3 tahun berjalan dan hasil tidak memuaskan pergerakan bisnis hanya sebatas cukup buat sehari hari..saya ada bisnis pengiriman rebon dari medan ke Jawa timur dalam partai besar..saya sangat membutuhkan investor untuk mengembangkan bisnis saya .kepada yang mau kerja sama saya siap,mudah2an ada investor yang tertarik dengan bisnis ini

  • Nana Mulyana 9 Oktober 2022

    Kami dari kelompok tadi membutuhkan modal untuk penanaman singkong utnuk langkah awal penanaman 25 hektar
    Marketing sudah siap ke pabrik keripik pabrik tapioka dan mokup
    Jika ada penanam modal kami siap system bagi hasil

    • Gunanto 24 Desember 2022

      Selamat Malam.

      Sya punya orang tua angkat, orang tua angkat sya mempunyai lahan perkebunan kelapa sawit, yg sudah di tanamakn kelapa sawit kurang lebih ada 80 Hektar dn yg masih lahan kosong kurang lebih seluas 2000 hektar. Orang tua sya membutuhkan anggaran utk pembukaan lahan smpai penanaman kelapa sawit dn jga pemupukan kelapa sawit. Jika ada investor yg mau kerjasama ataupun menanam saham di perkebunan orang tua sya, sya akan membuka lebar bgi pemilik saham atau investor.

  • Nansur 25 September 2022

    Saya butuh modal untuk menjalankan pengiriman ikan beku ke pulau jawa khususnya jakarta dan surabya, pengalaman sy perna mengirim ikan dr kendari ke timika papua tpi sy cuman di kasi upa lima juta / countener. Dan tujuan sy ingin mandiri tpi kendala sy modal yg tdk adah. Sy siap di tmpat kan dmn sja.. barangkali ada bos bos yg butu jasa sy.

    • madi 7 Oktober 2022

      Halo saudara Nansur ,nama saya Madi ,saya tertarik kerjasama,silahkan tulis email ke saya di email : baliztaaa@gmail.com

      • MASRI 17 Oktober 2022

        Saya butuh modal untuk menjalankan bisnis kuliner mie hotplate saya. Pengalaman saya pernah bekerja di restoran mie hotplate di Bekasi dengan omset bulanan 200 JT. Saya ingin membuka resto mie hotplate sendiri namun terkendala dana
        Jika ada bos bos yg berminat sila hub wa di 081247048579. Saya siap bekerja keras utk anda. Terima kasih

      • Agit Raharjo 21 Oktober 2022

        Cita2 saya sudah lama ingin memiliki kandang ayam close house otomatis tp itu mungkin hanya sebatas ngayalku saja gk mungkin wong danae butuhnya Mman,gableg duit ya ora,gableg lemah ya ora,,curhat tok mas gk lebih,,gk mungkin ada investor mau,wong gk meyakinkan,minimal punya tanah buat kandang lah mending yah mas

        • Mario Sino 30 November 2022

          Saya Mario sekarang bekerja di perusahaan pialang berjangka Pt.Midtou Aryacom Futures bali, berdiri pada tahun 1 jully 2005 yang berpusat di UOB Plaza Thamrin nine Tower,lt.41.MH. dan.Diawasi oleh badan pemerintahan indonesia(BAPPEBTI),KBI sebagai penjamin dana,transaksi penarikannya gampang.Saya selaku konsultan bisnis mencari teman,saudara,bapak,ibu yang sama sama mencari peluang keuntungan trading. Untuk informasi lebih ,wa 082324096364

        • nurrahman 5 Januari 2023

          sabar mas jangan menyerah saya jg sama,,, peternak kecil semoga ada jalan untuk kita yang punya mimpi besar

      • Zivara 24 Oktober 2022

        Kami adalah gabungan dari team Even Organizer yang berpengalaman dalam menangani beberapa event pameran pariwisata dan potensi daerah, namun sejak masa pandami, otomatis manajemen kami jadi berantakan, namun saat ini kami begabung kembali untuk menjalankan , job sempat vakum. Dengan pengalaman dan hubungan relasi yang cukup kuat, proposal yang kami ajukan untuk menjalankan suatu event, sudah di approve, namun, kami terbentur masalah modal, barangkali ada investor yang bisa bekerjasama dengan kami, bisa hub : netbizz.jkt@gmail.com

      • Jarmila 11 Desember 2022

        Halo
        Kami mengonfirmasi bahwa kami telah menerima permintaan pinjaman Anda terkait dengan penawaran kami. Namun sebelum menjawab pertanyaan Anda secara detail, harap jawab beberapa pertanyaan ini.
        2 – Apa yang ingin Anda lakukan dengan uang itu?
        3 – Berapa lama Anda membayar?
        4 – Apakah Anda seorang karyawan?
        5 – penghasilan bulanan Anda?
        6 – Pembayaran Anda?
        Suku bunga adalah 2%.
        Permintaan pinjaman Anda selalu diperlakukan dengan kebijaksanaan dan keandalan. Nomor saya: +229 4027 0532. silakan kirim surat kepada kami melalui alamat ini: smajslova.jarmila@hotmail.com

      • madi 20 Februari 2023

        q

    • deddy maulana 16 Februari 2023

      lagi cari pemodal dan cv.untuk mitra ke pt.timah untuk pertambngn timah dibangka belitung untuk jangka panjng

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *