Bisnis Digital Marketing

Mengenal Apa Itu Konsep 5A Marketing dan Penerapannya dalam Bisnis Online

Setiap pebisnis tentu ingin produk atau jasanya laris manis dan digunakan oleh banyak orang bukan? Produk yang telah dikenal oleh masyarakat akan membuat produk tersebut mudah diterima, akhirnya daya belinya juga tinggi. Nah, lantas bagaimana cara membuat produk atau jasa Anda terkenal? Salah satunya adalah dengan menerapkan konsep 5A marketing.  Bagi yang baru mendengar, mungkin […]

Read More
Digital Marketing

Begini Cara Membuat Caption Menarik untuk Konten Media Sosial

Caption menarik merupakan salah satu cara untuk untuk mendapatkan audience dan follower yang banyak. Percuma saja jika konten media sosial bagus namun audience tidak akan bisa bisa memahami pesan yang ingin Anda sampaikan. Nah, melalui caption yang menarik, pesan Anda bisa tersampaikan. Saat ini media sosial telah menjadi salah satu yang efektif untuk promosi bisnis […]

Read More
Digital Marketing

Jenis dan Cara Kerja Video Marketing yang Penting Diketahui Pebisnis

Era digital membuat kegiatan marketing bisa dilakukan dengan mudah dan beragam. Salah satu yang cukup efektif untuk menarik audience adalah dengan membuat video marketing. Cara ini efektif karena audience bisa memahami pesan video dengan lebih mudah. Dibandingkan membaca atau mendengar, melihat secara langsung memudahkan orang untuk mengerti maksud yang ingin disampaikan. Maka dari itu tidak […]

Read More
Digital Marketing

Mengenal Apa Itu Strategi Mobile Marketing dan Kelebihannya

Era modern seperti saat ini membuat strategi mobile marketing penting untuk dilakukan oleh setiap pelaku bisnis. Pasalnya, hampir semua orang menggunakan gadget saat ini sehingga potensi pasar menjadi lebih luas. Menembak target pasar dengan mobile jauh lebih mudah. HP atau smartphone merupakan salah satu hal penting bagi kehidupan masyarakat di era modern seperti sekarang ini. […]

Read More
Digital Marketing

Tips Membuat Copywriting Produk yang Menarik

Mengetahui tips membuat copywriting produk yang menarik merupakan salah satu kunci sukses berbisnis di era digital seperti sekarang ini. Copywriting menjadi wadah promosi yang efektif sehingga membuat produk lebih mudah dikenal public dan menarik minat konsumen untuk membeli. Copywriting merupakan salah satu strategi yang biasanya digunakan dalam digital marketing. Copywriting sendiri secara umum dapat diartikan […]

Read More
Digital Marketing

Wajib Tahu, Ternyata Ini Pentingnya Membuat Video Unboxing Bagi Pebisnis!

Maraknya penjualan produk secara online membuat para pebisnis perlu membuat video unboxing guna menarik perhatian calon pembeli. Melalui video unboxing, calon pembeli akan lebih paham mengenai produk yang Anda jual.  Saat membeli barang secara online, pembeli memang tidak bisa melihat dan meraba secara langsung barang yang mereka beli. Akhirnya, untuk melihat apakah produk yang hendak […]

Read More
Digital Marketing

Begini Cara Live Streaming Saat Jualan di Facebook, Mudah!

Beberapa waktu belakangan ini semakin banyak penjual online yang menggunakan cara live streaming untuk mempromosikan jualannya. Cara ini dianggap efektif untuk menarik minat pembeli sehingga bisa meningkatkan penjualan dengan signifikan. Tidak bisa dipungkiri jika saat ini tren belanja online semakin diminati oleh masyarakat. Hal ini karena belanja secara online dianggap lebih praktis dan juga menghemat […]

Read More
Digital Marketing

Mengenal Apa Itu Lead dan Manfaatnya dalam Bisnis

Bagi Anda yang berkecimpung dalam dunia bisnis khususnya marketing pasti sudah tidak asing dengan istilah lead. Secara umum lead adalah orang yang memiliki ketertarikan terhadap produk atau layanan yang ditawarkan oleh suatu perusahaan. Orang-orang seperti ini bisa menjadi prospek yang potensial bagi sebuah perusahaan. Lead merupakan bagian dari strategi marketing bisnis dimana perusahaan biasanya akan […]

Read More
Digital Marketing

6 Cara Promosi di Sosmed untuk Mendapatkan Pelanggan

Jika ingin bisnis Anda dikenal dan memiliki penjualan yang bagus, mempraktikkan cara promosi di sosmed adalah salah satu kuncinya. Sosial media atau sosmed bisa menjadi salah satu media promosi yang efektif untuk menarik pembeli. Dengan melakukan promosi di media sosial, Anda bisa menjaring pelanggan yang lebih luas sehingga peluang produk terjual juga semakin besar. Di […]

Read More
Digital Marketing Logistik

Mengenal Apa Itu Harbolnas dan Tipsnya Agar Untung

Bagi Anda yang gemar berburu promo saat berbelanja online pasti sudah sangat akrab dengan istilah harbolnas. Namun sudah tahukah Anda, apa harbolnas artinya? Tidak bisa dipungkiri jika saat ini berbelanja online telah menjadi salah satu kebutuhan masyarakat. Selain menawarkan model transaksi yang mudah, dengan berbelanja secara online Anda juga bisa mendapatkan harga yang murah khususnya […]

Read More